Senja Itu

undefined undefined

Aku mendengarmu di antara hujan
Senja itu
Tanpa kata
Hanya debu debu yg tersapu sepatu
----
Aku memandangmu diantara gemerlap lampu
dan jingga senja itu
ketika kata kataku terpusara waktu
----
Dan senja itu
Dan sekeping cerita itu
Berlalu bersama jejak yang kita tinggalkan
Pada senja yang membasah

----

di atas KRL Sudirman - Depok
Wednesday, May 25, 2011 at 9:35pm

posted under |

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

Total Tayangan Halaman

19367

Search

Recent Posts

Recent comments

Blogroll

Blogger templates

Blogger news

Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Blog Archive

About Me

Foto Saya
Nephthys Re
Menulis, adalah melepaskan sinap - sinaps syaraf kerinduan yang bermuara pada pikiran..
Lihat profil lengkapku

Blog Archive

Followers